Review http://ilmupengetahuanunik.blogspot.com on alexa.com

3 Penyakit Paling Banyak Memakan Korban.

1. Infeksi Saluran Pernafasan Bawah (Pneumonie)


Inilah penyakit yang menduduki urutan pertama penyebab kematian di dunia, penyakit yang menjadi momok bagi setiap manusia ini bahkan menyaingi penyakit HIV / AIDS dalam membunuh korbannya. Tercatat sedikitnya 4 juta nyawa melayang per tahunnya yang disebabkan oleh infeksi saluran pernafasan bawah ini. Para ilmuan dunia pun saat ini sedang mengembagkan sebuah vaksin baru yang ditujukan untuk mencegah terserangnya penyakit yang paling mematikan di dunia ini. 



2. HIV / AIDS



Penyakit yang hingga saat ini belum di temukan obatnya ini berada di urutan ke-2 penyakit paling mematikan di dunia. Sedikitnya 3 juta jiwa pertahun melayang karena penyakit yang menyerang system pertahanan tubuh ini.









3.  Malaria



Penyakit yang penularannya melalui nyamuk ini menyerang sedikitnya 450 juta orang yang sebagian besar diantanya berada di Afrika. Bahkan penyakit yang tidak dapat menular karna kontak fisik inipun tetap saja menjadi pembunuh yang menakutkan bagi penduduk dunia dan menyebabkan kematian jutaan orang diseluruh dunia. Data menunjukkan bahwa setiap 30 detik seorang anak meninggal akibat malaria di Afrika. Dan tingkat kematian untuk penyakit yang satu ini mencapai 2,5 juta jiwa tiap tahunnya.

0 komentar:

Posting Komentar